Achmad Fadilah : Tetap Waspada, Informatif, Setia, Empati dan Gotong Royong Berantas Narkoba

/ Selasa, 26 April 2016 / 10.02 WIB
SUARAaktual.com ‎| ‎Pekanbaru - Baru-baru ini Presiden RI Jokowi Dodo terus Menyerukan Indonesia Darurat Narkoba, melalui BNN dan Kepolisian melakukan operasi Bersinar selama 1 Bulan.‎
Seperti kutipan di akun resmi Media Sosial FB BAKORNAS - PWI ‎selasa (26/416) berikut kutipanya

Kepada sahabat muda Taruna Ketahanan Informasi BAKORNAS-PWI garda terdepan penjaga nilai2 luhur Pancasila, Karakter dan Jatidiri Bangsa di seluruh tanah air Indonesia.

Assalamu'alaikum ww, selamat pagi dan salam sejahtera untuk kita semua.

Ketika pranata bangsa ini terpuruk satu persatu, maka bangkit menjadi bangsa yang kuat dengan sikap optimisme haruslah teruji dengan baik.

Andai keinginan masyarakat Indonesia untuk diterapkannya Hukuman Mati terhadap pelaku kejahatan dengan kategori luar biasa, seperti Korupsi dan Narkotika. Sungguh ironi. Karena dapat dipastikan, Indonesia akan kehilangan mayoritas penyelenggara negara, sementara proses regenerasi dengan mempersiapkan tenaga pengganti yang memiliki bekal karakter dan jatidiri serta ahklakhul karimah yang baik, masih sulit dan tersendat-sendat. Hal ini pada gilirannya akan membuat bangsa dan negara semakin terpuruk dan jauh dari cita-cita awal.

Adalah penting bagi seluruh anak bangsa untuk memiliki komitmen kuat, membekali diri masing2 dengan karakter dan jatidiri serta ahklak yang baik guna mempersiapkan diri untuk menerima tongkat estafet kepemimpinan bagi Indonesia yang lebih baik dimasa depan.

Mengeluh, caci maki, gusar, sedih hanya akan memboroskan energi. Bangkit melangkah bersama memperbaiki dan membekali diri dengan hal2 yang baik akan memberikan energi positif, bagi diri sendiri, keluarga, bangsa dan negara.

Sahabat muda BAKORNAS-PWI, 200 juta lebih Pewarta Warga Independen adalah Taruna Ketahanan Informasi, ditangan kalianlah tongkat estafet kepemimpinan akan beralih, bekali diri dan bersiaplah. Jaga keutuhan persatuan dan kesatuan bangsa, jangan mudah terprovokasi.

Tetap Waspada, Informatif, Setia, Empati dan Gotong Royong.

Wassalamu'alaikum ww. Salam sejahtera... 

Achmad Fadhilah
Ketua DPP BAKORNAS PWI
‎Di mana kita ketahui hampir 1 bulan ini pihak BNN dan pihak kepolisian terus melakukan razia di seluruh wilayah di Indonesia,Hasil dari operasi bersinar pihak BNN dan kepolisian telah banyak melakukan penangkapan Pengguna maupun pengedar Narkoba di sejumlah wilayah Indonesia.

Untuk itu di harapkan seluruh lapisan masyarakat turut membantu aparat untuk menindak dan memberikan informasi kepada pihak BNN dan pihak Kepolisian terdekat,agar Indonesia bebas dari bahaya Narkoba.[ Liputan Amex ]‎

Related Posts:

Komentar Anda

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p